Kank,bagaimanakah
caranya agar para staff bisa menjalankan visi dan misi perusahaan yang telah
ditetapkan ( sepertinya selama ini belum sesuai) ,saya sebagai district manager yang relative berusia jauh lebih muda berharap mereka dapat menjalankan tugas dengan tulus..?
Selamat anda telah mendapatkan kepercayaan menjadi pemimpin
di usia yang jauh lebih muda, usia bukan menjadi kendala untuk menjalankan effective leadership, ketulusan
perbuatan seseorang biasanya merupakan kesadaran akan pentingnya berperilaku
tulus ,oleh karena itu ketulusan team dapat anda kembangkan pada beberapa prinsip
berikut ini:
·
Don’t expect
him to read minds take the time explain . Jangan berprasangka terlebih
dahulu terhadap budaya kerja maupun perilaku team anda. Kinerja mereka lebih
dikarenakan oleh pengkondisian sistem aturan atau atmosfir kerja,jadi recommitment adalah cara paling efektif membangun arah
kerja .
·
Share your
own emphatic feeling with your team. Tempatkan posisi anda dalam posisinya
cobalah untuk mengerti the reason for why dari perilakunya maka anda dapat mengambil
kesimpulan sekaligus memberikan arah menuju perilaku kerja yang lebih baik.
·
Keep your
promise, if you agree to do something do it and do it well. Peganglah janji
anda , lakukan yang terbaik dari yang anda bisa jika anda sudah berjanji
,dikarenakan kredibilitas anda terletak pada kemampuan anda dalam membuktikan
janji yang telah terucapkan. Janji anda adalah ukuran kepercayaan bagi mereka.
·
Take the
simple rules , it’s easy to practical,
it feel good to do goods and make imagine to build a better world. if you force
into doing something that you want but they don’t they will resent you. Mulailah memberikan motivasi melalui pekerjaan
yang sangat mudah dilakukan dari target yang sudah diberikan ,ajaklah mereka menikmati
proses menjalani pekerjaannya yakinkan apa yang dikerjakan membawa perubahan
dan manfaat bagi masa depannya.
·
Your
Integrity is not only about competence, skill or academic guarantee it’s about
bonding emotionally with people in their daily activity. Bangunlah sense
of ownership team anda dengan mengenali dan menghargai keunikan pribadi masing maing
,lakukan persuasive approach selanjutnya jadilah atasan yang kehadirannya dapat
membuat mereka sangat terbantu dalam meraih mimpi karir nya dimasa depan dengan
demikian kehadiran anda akan dirindukan.
“Ketulusan merupakan kesadaran akan pentingnya berperilaku
tulus “. Kank Hari
Tidak ada komentar:
Posting Komentar